Vision and Mission
Vision:
Menjadikan Hapkido BINUS yang dikenal dan berprestasi di tingkat nasional
Mission:
-
Sebagai wadah bagi mahasiswa yang memiliki potensi dan minat dalam seni beladiri Hapkido
-
Menjadi wadah-wadah bagi program bagi mahasiswa untuk berprestasi
-
Menjalin kerjasama antar organisasi BINUS University
-
Mempererat komunitas Hapkido di Indonesia