Official Website of Binus Basketball. Salah satu Unit Kegiatan Mahasiswa Olahraga yang ada di Binus University. UKM Basket Binus University ini merupakan satu-satunya wadah bagi para mahasiswa/i Binus yang menyukai olahraga basket yang sudah berdiri sejak Mei 1995.
Binus Basketball merupakan Organisasi Kemahasiswaan di Universitas Bina Nusantara yang berbentuk Unit Kegiatan Mahasiswa/Komunitas. Organisasi ini didirikan pada tanggal 20 Mei 1995 untuk jangka waktu yang tidak ditentukan. UKM Basket memiliki tujuan menjadi wadah bagi Binusian untuk menyalurkan minat dan bakat di bidang bola basket serta mengharumkan nama Bina Nusantara University.
Lambang/logo Organisasi digambarkan dengan bentuk Lebah dengan nama Ukm Basket ,yang diartikan kerja keras semua anggota Basket Bina Nusantara University untuk memajukan Ukm Basket. Lambang/logo organisasi Binus Basketball memiliki makna sebagai berikut :
Job description division di BINUS Basketball Universitas Bina Nusantara terbagi menjadi 4 (empat), yaitu:
For further information, contact us thru:
Email: basket.binusuniversity@gmail.com (currently inactive)
Instagram: @binusbasketball
Contact Person(s):
LINE
Media Partner Inquiries
Onsite office: