Klifonara

KLIFONARA
(
Klub Seni Fotografi Bina Nusantara)

Merupakan unit kegiatan mahasiswa resmi yang berbasis bidang seni fotografi di Binus University. 

Organisasi yang resmi berdiri pada 10 Juni 1998 ini, terbentuk atas dasar kesamaan cinta anggotanya terhadap fotografi, serta bersatu tanpa adanya perbedaan golongan, etnik dan agama, serta bersifat kekeluargaan.

Kami bersatu, berbagi dan belajar bersama, untuk mengembangkan pemikiran, wawasan serta kemampuan seputar fotografi, demi kemajuan seluruh anggota. Karena KLIFONARA adalah satu dan kami ada karena kami bersama.

VISI

Menjadikan KLIFONARA (Klub Seni Fotografi Bina Nusantara) sebagai suatu klub seni fotografi yang diakui se-Indonesia pada tahun 2023.

MISI

  1. Meningkatkan kualitas berorganisasi KLIFONARA di dalam maupun di luar kampus sehingga terwujud manajemen organisasi yang efektif dan efisien.
  2. Memberikan pengalaman terbaik dalam berorganisasi melalui proker-proker serta kegiatan yang dilaksanakan sehingga terbentuk organisasi yang produktif dan solid yang didasari oleh aspek kekeluargaan.
  3. Meningkatkan skill serta pendidikan anggota KLIFONARA dalam bidang fotografi sehingga dapat bersaing secara nasional maupun internasional.


  • Roda Gerigi, yang melambangkan bahwa adanya regenerasi dalam organisasi.
  • Aperture, yang menandakan bahwa KLIFONARA bergerak dalam bidang fotografi.
  • Warna Kuning, yang artinya kejayaan.
  • Warna Hitam, yang artinya solid.
  • Titik Kuning, yang artinya awal atau permulaan.
  • Tulisan KLUB SENI FOTOGRAFI BINA NUSANTARA menandakan bahwa KLIFONARA adalah unit kegiatan mahasiswa yang berada dibawah naungan BINUS University.

Events

No Event Found

Award

People

Fatimah Aliya Syarif

Fitri Cahyani

Prischylla Brigita Taidi Tumundo

Takeshi Widjaja

Tashannie Abigail Loekman

Patricia Valerie Santoso

Estefania

Amal Fathulloh

Fadli Anshori Lubis

Jasmie Regina Pasha

I Kadek Wibiseka Mahawira Dwiyuda

Christina Larentia

Jason White