Peranan Penting Aditor Internal Dalam Sebuah Organisasi
Peranan Penting Aditor Internal Dalam Sebuah Organisasi
Nixon Pratama
2001553125
Suber Gambar; http://robicomp.com/wp-content/uploads/2017/10/Audit-Internal-dalam-Cyber-Security.png
Pengertian audit internal secara umum adalah suatu penilaian atas keyakinan,independen, obyektif dan aktivitas konsultasi yang dirancang untuk menambah nilai dan meningkatkan operasiorganisasi. Ini membantu organisasi mencapai tujuannya dengan membawa pendekatan yang sistematis dan disiplin untuk mengevaluasi dan meningkatkan efektivitas proses manajemen risiko, pengendalian, dan tata kelola.
Audit internal juga merupakan katalis untuk meningkatkanefektivitasorganisasi dan efisiensi dengan memberikan wawasan dan rekomendasi berdasarkan analisis dan penilaian data dan proses bisnis.
Audit internal menurut IIA (Institute of Internal auditor) yang dikutip oleh Boynton (2001:980) yakni: ”Internal auditing is an independent, objective assurance and consulting activity designed to add value and improve an organization’s operations. It helps an organization accomplish its objectives by bringing a systematic, disciplined approach to evaluate and improve the effectiveness of risk management, control, and governance processes”. (Audit internal adalah aktivitas independen, keyakinan objektif, dan konsultasi yang dirancang untuk menambah nilai dan meningkatkan operasi organisasi. Audit internal ini membantu organisasi mencapai tujuannya dengan melakukan pendekatan sistematis dan disiplin untuk mengevaluasi dan meningkatkan efektivitas manajemen resiko, pengendalian dan proses tata kelola).