Welcoming Party 2021

Sudah merupakan sebuah tradisi dari BGDC untuk mengadakan sebuah Welcoming Party untuk para anggota – anggota baru yang bergabung ke dalam UKM BGDC. Dikarenakan masih di masa pandemi walaupun beberapa mahasiswa / mahasiswi sudah berkuliah onsite, BGDC mengadakan Welcoming Party 2021 secara daring menggunakan aplikasi Discord. Welcoming Party 2021 diadakan pada tanggal 14 September 2021 dengan sejumlah 195 partisipan yang rata – rata merupakan angkatan B25.

read more