Events

1.TKU(Temu Keakraban UKM)

TKU merupakan kegiatan yang biasa dilakukan pada tiap tahun.acara ini rutin dilakukan untuk menyambut para anggota BNSC baru agar bisa saling mengenal satu sama lain.event ini biasanya dipenuhi oleh kegiatan yang bersifat teamwork untuk meningkatkan chemistry tiap anggota baru

2.Camp

Camp merupakan kegiatan tahunan yang wajib dilakukan bagi seluruh anggota baru BNSC.pasa event camp ini,anggota baru BNSC dikenalkan dengan Softball.mereka diajarkan tentang dasar bermain softball mulai dari peraturan,tata cara bermain,basic drill,dll.anggota baru BNSC yang sudah mengikuti Camp secara resmi menjadi Anggota tetap BNSC

3.Gathering Aftercamp

Gathering aftercamp merupakan acara pertama yang diadakan setelah camp selesai.gathering ini biasanya diselenggarakan oleh para anggota baru yang telah selesai mengikuti camp.pada acara gathering ini,seluruh komponen BNSC,seperti pelatih,koordinator,anggota baru,dan senior berkumpul disatu tempat untuk meningkatkan solidaritas dan chemistry tiap tiap pemain.

4.Expo dan Bunga Rampai

Expo dan Bunga Rampai merupakan kegiatan wajib yang dilakukan pada tiap penerimaan mahasiswa baru.Expo dan Bunga rampai bertujuan untuk mencari dan merekrut para mahasiswa baru yang memiliki ketertarikan dengan softball.Expo dan Bunga Rampai ini diselenggarakan selama sebulan.